Rok Batik | Batik merupakan produk tradisional di indonesia yang biasanya berupa kain dengan corak yang khas yang biasa nya di olah menjadi berbagai model dan jenis pakaian pria dan wanita . Dalam proses pembuatan nya sendiri terdapat dua jenis batik yaitu batik tulis yang merupakan teknik pewarnaan kain dengan menggunakan malam dan tehnik pewarnaan batik modern yang menggunakan sistem cap. Umum nya pembuatan batik sendiri menggunakan bahan kain mori , namun Dewasa ini batik juga dibuat di atas bahan lain seperti sutera , polyester dan bahan sintetis lainnya.
rok batik |
Tradisi membatik pada mulanya merupakan tradisi turun temurun di Indonesia , sehingga kadang kala suatu motif dapat dikenali berasal dari batik keluarga tertentu. Beberapa motif batik dapat menunjukkan status seseorang. Bahkan sampai saat ini, beberapa motif batik tadisional hanya dipakai oleh keluarga Keraton Yogyakarta dan Solo.
Batik sendiri biasanya di olah menjadi berbagai macam pakaian mulai dari baju / kemeja , celana , sarung , dan rok batik yang saat ini muali popular di Indonesia .
Rok batik adalah salah satu produk dari kain batik yang dewasa mulai poluper digunakan oleh wanita wanita di indonesia. Umumnya rok batik digunakan untuk formal dan semi formal. Namun tidak jarang saat ini rok batik digunakan untuk harian atau sekedar gaya. Jenis dari rok batik pun ada bermacam macam , mulai dari rok batik panjang yg biasa di gukanan untuk pakaian formal , sebagai perpaduan busana muslim dan juga rok batik dengan ukuran pendek yang cocok dengan pribadi yang santai , ada juga rok batik modern yang biasanya dipadu dengan fashion atau gaya busana yang menarik dari anak muda di indonesia yang sedang trend saat ini.
Kami adalah toko online yang menyediakan rok batik mulai dari partai besar maupun partai ecer dengan bahan dan model yang bervariasi. Dengan informasi yang disampaikan ini kami berharap anda dapat mengetahui tentang macam macam produk dari batik khusus nya rok batik. Untuk mendapatkan atau sekedar ingin tahu tentang rok batik bisa menghubungi kami di rokbatik.blogspot.com atau bisa langsung kontak kami via Telp / SMS/BBM di 085692535392 / 75A2D19F.
Salam
RokBatik.Blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar